Pengunjung blogger yang dirahmati Alloh swt..
Berikut ini kami upload buku modul Mata Kuliah IAD, ISD, dan IBD.
IAD atau Ilmu Alamiah Dasar adalah iIlmu yang mengkaji gejala-gejala alam semesta termasuk manusia sehingga terbentuk konsep dan prinsip.
Adapun ilmu sosial dasar adalah pengetahuan yang membahas masalah-masalah sosial dengan menggunakan fakta, konsep, dan teori-teori yang diperoleh dan dikembangkan oleh berbagai bidang penegtahuan keahlian dalam lapangan ilmu-ilmu sosial.
Sedangkan Ilmu budaya dasar adalah ilmu yang mempelajari tentang hal-hal yang berkaitan dengan kebudayaan manusia atau ilmu pengetahuan yang mempelajari dasar-dasar budaya manusia dalam suatu masyarakat bangsa dan negara.
Nah dalam modul ini berisikan kumpulan slide presentasi, proses pembelajaran, soal, dan lembar kerja mahasiswa. Modul simple sebagai dokumen perkuliahan semester gasal tahun akademik 2015/2016. Untuk penerbit Pena Indhis kami ucapkan jazaakumullah khoiran katsiran. Teriring doa semoga bermanfaat bagi penulis khususnya dan pihak-pihak lain terkait. aamiin,,
.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar